PERAYAAN HUT KE-24 SMA NEGERI 2 SEMARAPURA

by smadara / Feb 11, 2021 / 0 comments

Tema : Tengah Pandemi Covid-19 Smadara Tetap Pandemi (Patriotik, Akuntabel dan Normatif, Dinamis dan Empati sebagai Motivator Inovasi).

Dalam rangka menyambut dan memeriahkan Ulang Tahun ke-24 pada 7 Maret 2021, SMA Negeri 2 Semarapura melaksanakan serangkaian kegiatan lomba dan kegiatan sosial yang akan dilaksanakan secara daring/online. Serangkaian kegiatan lomba tersebut adalah Lomba Mata Pelajaran Tingkat SMP se-Bali, Tari Topeng Keras dan Macepat, serta Lomba Pemilihan Duta Baca Perpustakaan Ganesa Digital.

Informasi lebih lanjut dapat diunduh pada file berikut, terimakasih.